Mata Kuliah Manajemen Proyek (2 SKS)

Deskripsi Mata Kuliah :

Mata kuliah ini berisi tentang pengertian dan ruang lingkup manajemen industri, perencanaan produk dan proses, ramalan permintaan, perencanaan produksi, perencanaan kapasitas, perencanaan persediaan, perangkat pengendalian mutu, perencanaan jaringan kerja dan penjadwalan produksi.

Capaian Mata Kuliah :
  1. Mahasiswa memiliki moral, etika dan kepribadian yang baik di dalam mengikuti perkuliahan.
  2. Mahasiswa memiliki pengetahuan tentang manajemen produksi, strategi lokasi dan proses, pengendalian mutu, analisa jaringan kerja, serta pengendalian persediaan di industri.
  3. Mahasiswa mampu berinteraksi dan bekerja sama dalam tim, bertanggungjawab, berfikir secara logis dan cerdas dalam menyelesaikan permasalahan yang dihadapi secara profesional di bidang teknik pemesinan.
Sumber Rujukan :
  1. Bernard W. Taylor. 2004. Introduction to Management Science. 8 edition. Prentice Hall. New Jersey.
  2. Douglas C. Montgomery. 1990. Pengantar Pengendalian Kualitas Statistik. Gajah Mada University Press.
  3. Eugene L. Grant dan Richard S. L. 1988. Pengendalian Mutu Statistik. Penerbit Erlangga. Jakarta.
  4. Fogarty, Blackstone, Hoffman. 1991. Production and Inventory Management. South Western Publishing. Ohio.
  5. Indriyo Gitosudarmo.1985. Sistem Perencanaan dan Pengendalian Produksi. BPFE Yogyakarta.
  6. John E. Biegel. 1992. Pengendalian Produksi. Akademika Pressindo. Jakarta.
  7. Mokhtar S. Bazaraa, John J. Jarvis, Hanif D. Dherali.1977. Linear Programing and Network. John Wileys & Sons.
  8. Praptono M. A. 1985. Statistika Pengawasan Kualitas. Penerbit Karunika Jakarta. Universitas Terbuka.
  9. Teguh Baroto. 2002. Perencanaan dan Pengendalian Produksi. Ghalia Indonesia. Jakarta.
  10. T. Hani Handoko. 1984. Dasar-dasar Manajemen Produksi dan Operasi. BPFE Yogyakarta.

© 2024. Develop BY PPTIx UNESA TEAM