Mata Kuliah Komunikasi Antar Pribadi (2 SKS)

Deskripsi Mata Kuliah :

Mata kuliah ini mengkaji tentang pengertian komunikasi antar pribadi, ciri-ciri komunikasi antar pribadi, hambatan dalam dalam komunikasi interpersonal, pemahaman tentang empati, analisa transaksional, dan teori Johari Window. Perkulihan dilaksankan melalu pendekatan collaborative learning.

Capaian Mata Kuliah :
  1. Menjunjung tinggi nilai dalam berkomunikasi dengan orang lain
  2. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain
  3. Mampu menerapkan perspektif multikultural dalam kontek komunikasi yang digunakan dalam pelayanan bimbingan dan konseling dengan mempertimbangkan karakteristik budaya konseli sebagai upaya aktif untuk meningkatkan pemahaman dan kepekaan terhadap diri sendiri dan orang lain
Sumber Rujukan :
  1. De Vito, Joseph, A. 2013. The Interpersonal Communication Book, Professional Book. Bandung:Citra Aditya Bakti.
  2. Egan, Gerard. 2010. The Skill Helper. California: Brooks/Cole Publishing Company.
  3. Liliweri, A. 1991. Komunikasi Antar Pribadi. Bandung: Citra Aditya Bakti.
  4. Pratiwi, Titin Indah. 2013. Komunikasi Antar Pribadi. Surabaya: UNESA Press.

© 2024. Develop BY PPTIx UNESA TEAM