Mata Kuliah Fisiologi Olahraga (3 SKS)

Deskripsi Mata Kuliah :

Pemahaman dan penguasaan tentang fisiologi manusia yang mencakup struktur dan fungsi otot skelet, sistem energi dan hormon, kontrol saraf atas otot, penyediaan energi dan kelelahan, sistem kardiovaskular, sistem respirasi, respon kardiovaskular, prinsip latihan, adaptasi terhadap latihan aerobik dan anaerobik, latihan di lingkungan panas dan dingin, olahraga di dataran tinggi, pelatihan olahraga, komposisi tubuh dan nutrisi untuk olahraga, ergogenik dan olahraga, olahraga pada anak dan remaja, proses penuaan dan olahraga.

Capaian Mata Kuliah :

Mampu menjelaskan dan menunjukkan konsep dasar, fungsi dan struktur organ tubuh manusia serta hubungannya dengan olahraga.

Sumber Rujukan :

1. Kusnanik, Nining W., dkk. 2011. Dasar-Dasar Fisiologi Olahraga. Surabaya: UNESA University Press

2. Mc.Ardle, William D. 2010. Exercise physiology: nutrition, energy, and human performance 7th ed. Wolter Kluwer. Lippincot Williams & Wilkins

3. Foss, Merle L. 1998. Fox’s Physiological Basis for Exercise and Sport. WCB/ McGraw-Hill


© 2024. Develop BY PPTIx UNESA TEAM