Mata Kuliah Problematika Pendidikan Dasar (3 SKS)
Deskripsi Mata Kuliah :
Mata kuliah ini untuk mencari permasalahan dalam pendidikan di Indonesia dan mengidentifikasi akar penyebab permasalahan tersebut, berdasarkan fenomena, fakta, dan kultur budaya. Mahasiswa kemudian diajak untuk menelisik fenomena dampak desentralisasi pendidikan yang dipengaruhi oleh perbedaan kultur budaya daerah yang beragam di Indonesia.
Mata kuliah ini untuk mencari permasalahan dalam pendidikan di Indonesia dan mengidentifikasi akar penyebab permasalahan tersebut, berdasarkan fenomena, fakta, dan kultur budaya. Mahasiswa kemudian diajak untuk menelisik fenomena dampak desentralisasi pendidikan yang dipengaruhi oleh perbedaan kultur budaya daerah yang beragam di Indonesia.
Capaian Mata Kuliah :
- Mahasiswa mampu mengekplorasi , mengidentifikasi, dan menganalisis berbagai permasalahan pendidikan dasar berdasarkan fenomena, fakta, dan kultur budaya di Indonesia.
- Mahasiswa mampu mengekplorasi , mengidentifikasi, dan menganalisis prinsip-prinsip dan efektivitas desentralisasi pendidikan dalam rangka meningkatkan mutu dan relevansi pendidikan dasar di Indonesia yang notabennya dipengaruhi oleh perbedaan kultur budaya daerah yang beragam.
Sumber Rujukan :
[1]. Undang-undang RI. No. 20 Th 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Balai Pustaka Cipta Karya.
[2]. Hamzah, B. Uno & Nina Lamatenggo. 2017. Landasan Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
[3]. Hasbullah. 2007. Otonomi Pendidikan: Kebijakan Otonomi Daerah dan Implementasinya Terhadap Penyelenggaraan Pendidikan. Jakarta: Rajagrafindo Persada.
[4]. Burki, Shahid J., Guillermo E. Perry and William R. Dillinger, 1999, Beyond the Center: Decentralizing the State, The World Bank, Washington, D.C.
© 2025. Develop BY PPTIx UNESA TEAM