Mata Kuliah Psikologi Sosial (2 SKS)

Deskripsi Mata Kuliah :
Mata kuliah ini memberikan pemahaman tentang konsep, arti, pendekatan, metode, sejarah latar belakang psikologi sosial, kepribadian, tingkah laku sosial, pola-pola penerapan teori psikologi sosial serta dinamika kelompok melalui penjelasan, diskusi, presentasi dan penugasan.
Capaian Mata Kuliah :

Mahasiswa memiliki pemahaman konsep, arti, pendekatan, metode, sejarah latar belakang psikologi sosial, kepribadian, tingkah laku sosial, pola-pola penerapan teori psikologi sosial serta dinamika kelompok agar mampu berperan sebagai pendidik dan pengelolaan pendidikan nonformal dan informal.

Sumber Rujukan :
  1. Abu Ahmadi. 1988. Psikologi Sosial. Surabaya: PT. Bina Ilmu.
  2. Santoso, Slamet. 2009. Teori-teori Psikologi Sosial. Bandung: Refika Aditama.
  3. Santoso, Slamet. 2010. Penerapan Teori Psikologi Sosial. Bandung: Refika Aditama.
  4. Sarlito Wirawan Sarwono. 2006. Teori Psikologi Sosial. Jakarta: Rajagrafindo Persada.
  5. Stephen L. Franzoi. 2005. Social Psychology. USA: Mc.Graw Hill Higher Education.
  6. James A. 1994. Social Psychology. USA: McGraw-Hill Inc.


© 2024. Develop BY PPTIx UNESA TEAM