Mata Kuliah Seminar Bidang Studi (2 SKS)

Deskripsi Mata Kuliah :

Mata kuliah ini akan melatih mahasiswa untuk menuangkan gagasannya dalam bentuk karya tulis. Melalui mata kuliah seminar bidang studi ini, gagasan yang diajukan oleh mhs akan diuji logika, kelayakan, keluasan, dan kedalaman serta kecukupan akademiknya sehingga pantas untuk diajukan sebagai embrio tema kajian skripsi.

Capaian Mata Kuliah :
  1. a. Memanfaatkan IPTEKS untuk memperoleh informasi dari berbagai sumber
  2. b. Menguasai konsep-konsep dalam kajian Pendidikan Pancasila dan kewarganegaraa yang meliputi 4 rumpun yaitu pendidikan, sosial, politik dan hukum.
  3. c. Mampu mengambil keputusan secara strategis dalam memecahkan suatu masalah.
  4. d. Memiliki sikap bertanggung jawab dalam menyelesaikan masalah-masalah sosial di masyarakat.
Sumber Rujukan :

Sudjana, Nana. 2009. Tuntunan Penyusunan Karya Ilmiah . Bandung: Sinar Baru Algensindo

Hariwijaya, M. 2006. Pedoman Teknis Penulisan Karya Ilmiah . Yogyakarta: Citra Pustaka.

Kuntarto, M. Niknik. 2007. Cermat dalam Berbahasa Teliti dalam Berpikir . Jakarta: Mitra Wacana Media.

Rivai, Mien A. Pegangan Gaya Penulisan Penyuntingan dan Penerbitan . Yogyakarta: Gajah Mada Press


© 2024. Develop BY PPTIx UNESA TEAM