Mata Kuliah Pengendalian Mutu Proyek* (2 SKS)

Deskripsi Mata Kuliah :
Matakuliah ini berisi konsep dasar dan alat-alat statistik untuk pengendalian mutu dan bagaimana penerapannya pada industri konstruksi. Pembelajaran dilakukan dengan menggunakan metode pengajaran langsung dan kooperatif dengan pendekatan konstruktivistik.
Capaian Mata Kuliah :
  1. Mahasiswa mampu memiliki pengetahuan tentang pengendalian mutu proyek untuk dalam pelaksanaan pekerjaan ketekniksipilan di lapangan.
  2. Mahasiswa mampu merencanakan dan melaksanakan sistem pengendalian mutu proyek pada saat merancang, melaksanakan, dan mengawasi pekerjaan ketekniksipilan.
Sumber Rujukan :

    1. Tjiptono Fandy, & Diana Anastasia. 2001. Total Quality Management. Yogyakarta: Penerbit ANDI.
    2. Soeharto Iman. 2001. Manajemen Proyek dari Konseptual Sampai Operasional Jilid 2.Jakarta: Erlangga.
    3. M. Z. T. Yuri, Nurcahyo Rahmat. 2013. TQM Manajemen Kualitas Total dalam Perspektif Teknik Industri.Jakarta: Indeks.
    4. Mears Peter. 1995. QualityImprovement Tools & Techniques. New York: McGraw-Hill.
    5. Wiryodiningrat Prijono., et. al. 1997. ISO 9000 Untuk Kontraktor. Jakarta:Gramedia Pustaka Umum.
    6. Journal of Construction Engineering and Management (ASCE)

    © 2025. Develop BY PPTIx UNESA TEAM