Mata Kuliah Kearsipan (3 SKS)

Deskripsi Mata Kuliah :
Deskripsi Matakuliah

Matakuliah ini berisi kajian tentang ruang lingkup kearsipan, prosedurkearsipan,sistem penyimpanan, pengawasan dan pemusnahan arsip

Capaian Mata Kuliah :
Capaian Pembelajaran Matakuliah/Kompetensi1. 1. Mampumemahami konsep manajemen kearsipan danmelakukan simulasi tata cara kearsipan dalam rangka penyelesaian tugas teknisarsip

2. memiliki semangat,sikap, perilaku yang mampu menjalankan peran sebagai administrator publik yangprofesional dan kredibel dalam pengelolaan kearsipan.

3. Mengkajiimplikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan, teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilaihumaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tatacara dan etikailmiah untuk menghasilkan solusi atau gagasan

Sumber Rujukan :
Referensi

Referensi

1.Sugiarto, dkk. 2014.Manajemen Kearsipan Elektronik.Gava Media: Jogjakarta

2.Rokhmatun,Dwi,Burhanudin.2013.ProfesiKearsipan:Memahami profesiKearsipan,Karakteristik&syaratketrampilan,pengetahuan ,kompetensi dan kode etik Arsiparis. SekolahVokasi-UGM: Jogjakarta

3.TriWahyuWidodo, 201.Manajemen Kearsipan. Modul Ajar-PoliteknikNegeri Malang

4.WalkerCallean, 2011.Office Administration. Macmilia Business for CSEC Examinations

5. BasirBarthos. ManajemenKearsipan, 2003.Bumi Akasara :Jakarta

6. Sedarmayanti.2008.Tata Kearsipan.MandarMaju : Bandung

7.Amsyah Zulkifli.2010. Manajemen Kearsipan.Gramedia Pustaka Utama:Jakarta

8. PusdiklasArsipNasionalRepublik Indonesia.2012.Modul Ajar PelatihanKearsipan.PusdiklatANRI :Bogor.


© 2025. Develop BY PPTIx UNESA TEAM