Mata Kuliah Studi Kelayakan Bisnis (2 SKS)
Deskripsi Mata Kuliah :
Matakuliah inimemberikan pemahaman tentang bagaimana menilai kelayakan insvestasi yangdilakukan suatu organisasi memberikan manfaat atau tidak dengan menilai segiaspek pasar dan pemasaran, aspek teknis/operasi, aspek sumber daya manusia,aspek keuangan, aspek hukum, aspek ekonomi dan sosial, dan analisis dampaklingkungan hidup (amdal). Metode pembelajaran yang digunakan adalah observasilapangan ke mitra bisnis.
Capaian Mata Kuliah :
- Mampu memahami konsep studi kelayakanbisnis.
- Mampu menilai kelayakan suatu investasiditinjau dari aspek pasar dan pemasaran, apsek teknis/operasional, aspeksumnber daya manusia, aspek keuangan, dan aspek pendukung (hukum danlingkungan) dengan iman, cerdas, mandiri, jujur, peduli dan tangguh
- Mampu menyusun laporan studi kelayakansebagai dasar pertimbangan mengelola kegiatan entrepreneurial
- Mampu bekerjasama sertamemiliki karakter entrepreneur leadership dalam mengelola kegiatan usaha
Sumber Rujukan :
- Purwohandoko, dkk. 2014.Studi Kelayakan Bisnis. Surabaya:UNIPRESS.
- Umar, Husein. 2005.Studi Kelayakan Bisnis : Manajemen, Metode dan Kasus. Jakarta :Gramedia
- Sucipto, Agus. 2010.Studi Kelayakan Bisnis. Cetakan I.Malang : UIN Maliki Press4. Suliyanto. 2011.Studi Kelayakan Bisnis. Edisi I.Andi Publisher.
© 2025. Develop BY PPTIx UNESA TEAM