Mata Kuliah Makanan Indonesia (2 SKS)

Deskripsi Mata Kuliah :

Materi kuliah terdiri dari penguasaan konsep dan trampil mengolah hidangan Indonesia meliputi: Karakteristik hidangan Indonesia: makanan pokok , lauk pauk, aneka jenis hidangan dari ikan, daging dan sayuran, Bumbu-bumbu khas dapur Indonesia, teknik pengolahan makanan Indonesia dan tata cara penyajiannya.

Capaian Mata Kuliah :
  1. Mahasiswa memilikikemampuan untuk menguasai konsep teoritis tentang hidangan Indonesiasecara mendalam, serta pola hidangan masyarakat Indonesia.
  2. Mahasiswa memilikipengetahuan tentang karakteristik hidanganIndonesia, meliputi : makanan pokok , lauk pauk, aneka jenishidangan dari ikan,Daging,unggas, dan sayuran,serta Bumbu-bumbu khas dapur Indonesia.
  3. Mahasiswa memilikiketerampilan mengolah berbagai Hidangan Idonesia dengan penuh rasatanggungjawab.
  4. Mahasiswa memiliki sikapbertanggung jawab dalam melakukan latihan dan praktek membuat makanan pokok dan lauk pauk berbahansayuran,unggas, ikan dan daging dari seluruh wilayahIndonesia.
Sumber Rujukan :
  • Dwi Kristiastuti, 2015,HandOut Bahan Ajar Pengelolaan Makanan Indonesia.Tidak dipublikasikan
  • Syarifudin dkk. 1992. Makanan:Wujud, Variasi danFungsinya Serta Cara Penyajiannya Daerah Kalimantan Selatan. Depdikbud.
  • Soemodidjojo. 1980.Betaljemur Ada Makna. Yogyakarta:Soemodidjojo Noeradyo Press. Koentjaraningrat, 2000.Manusia dan Kebudayaan diIndonesia. Jakarta
  • Lalu Wacana. 1986.Makanan,Wujud, Variasi, dan Fungsinya serta Cara Penyajiannya Daerah Nusa Tenggara Barat. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Proyek Inventarisasidan Dokumentasi Kebudayaan Daerah.
  • Siahaan E. K. 1983.Makanan, Wujud, Variasi, dan Fungsinya sertaCara Penyajiannya Daerah Sumatera Utara. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Direktorat Sejarah danNilai Tradisional Proyek Inventarisasidan Dokumentasi Kebudayaan Daerah. 6. Sri Owen. 1990.Indonesian Food and Cookery. Jakarta: Indah Grafika.
  • Tuty Latief. 1977.Resep Masakan Daerah. Surabaya: PT. Bina Ilmu.
  • Yetti Herayati. 1986.Makanan, Wujud, Variasi, dan Fungsinya serta Cara Penyajiannya Pada Orang Sunda Daerah Jawa Barat. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan ProyekInventarisasi dan

© 2024. Develop BY PPTIx UNESA TEAM