Mata Kuliah Evaluasi Belajar dan Pembelajaran (2 SKS)

Deskripsi Mata Kuliah :
Mata kuliah ini membahas tentang evaluasi, pengukuran, dan penilaian; sistem penilaian (PAN dan PAP); pengembangan instrumen penilaian; melakukan survey dan mengolah hasil sampai pada penarikan kesimpulan.
Capaian Mata Kuliah :
  1. Mahasiswa memahami konsep evaluasi, pengukuran, dan penilaian.
  2. Mahasiswa memahami proses penyusunan dan pelaksanaan evaluasi hasil belajar dan proses belajar
  3. .Mahasiswa memahami sistem acuan penilaian (PAN dan PAP)
  4. Mahasiswa mampu meryusun angket, dan berbagai jenis tes, melaksanakan ujicoba instrumen, melakukan analisis hasil pengukuran dan penilaian; dan membuat kesimpulan.
Sumber Rujukan :
  1. Anderson, Lorin W. 2008. Classroom Assessment Enhancing the Quality of Teacher Decision Making . London: Lawrence Erlbaum Associates,
  2. Brookhart, Susan M. 2008. How to Give Effective Feedback to Your Students . USA: ASCD
  3. Brookhart, Susan M. 2013. How to Create and Use Rubrics for Formative Assessment and Grading. USA: ASCD
  4. Griffin, Patric and Esther Care. 2015. A ssessment and Teaching of 21st Century Skills. New York: Springer
  5. Joughin, Gordon. 2009. Assessment, Learning and Judgement in Higher Education . New York: Springer
  6. Samuel, Andrew. 2006. Make and Test Projects in Engineering Design Creativity, Engagement and Learning . London: Springer
  7. Van Blerkom, Malcolm L. 2009. Measurement and Statistics for Teachers. London: Routledge

© 2025. Develop BY PPTIx UNESA TEAM