Mata Kuliah Metodologi Penelitian (3 SKS)

Deskripsi Mata Kuliah :

Matakuliah ini mengkaji jenis-jenis penelitian, dan proses dalam melakukan penelitian di bidang Sistem Informatika, yang terdiri dari (1) pengertian dasar penelitian, (2) proses penelitian, (3) landasan teori, kerangka berpikir dan pengajuan hipotesis, (4) populasi sampel, (5) skala pengukuran dan instrumen penelitian, (6) teknik pengumpulan data, (7) analisis data, (8) interpretasi hasil, dan (9) penulisan laporan. Matakuliah ini ditujukan pada mahasiswa tingkat akhir yang akan atau sedang mengambil skripsi. Selain itu, matakuliah ini juga berguna bagi mahasiswa yang akan menulis sebuah karya ilmiah atau penelitian-penelitian lain yang sejenisnyaMatakuliah ini mengkaji jenis-jenis penelitian, dan proses dalam melakukan penelitian di bidang Sistem Informatika, yang terdiri dari (1) pengertian dasar penelitian, (2) proses penelitian, (3) landasan teori, kerangka berpikir dan pengajuan hipotesis, (4) populasi sampel, (5) skala pengukuran dan instrumen penelitian, (6) teknik pengumpulan data, (7) analisis data, (8) interpretasi hasil, dan (9) penulisan laporan. Matakuliah ini ditujukan pada mahasiswa tingkat akhir yang akan atau sedang mengambil skripsi. Selain itu, matakuliah ini juga berguna bagi mahasiswa yang akan menulis sebuah karya ilmiah atau penelitian-penelitian lain yang sejenisnya.



















































































































































































































































































































































































































































































































































Matakuliah ini mengenalkan berbagai proses dalam melakukan penelitian di bidang teknik informatika. Pengambilan data, pengamatan dan eksperimen secara teknis serta pembuatan laporan penelitian. Matakuliah ini ditujukan pada mahasiswa tingkat akhir yang akan atau sedang mengambil skripsi. Selain itu, matakuliah ini juga berguna bagi mahasiswa yang akan menulis sebuah karya ilmiah atau penelitian-penelitian lain yang sejenisnya.
Capaian Mata Kuliah :
Mahasiswa dapat membuat karya ilmiah atau proposal skripsi dengan baik sesuai dengan kajian yang akan diteliti
Sumber Rujukan :
  1. Peat, Jennifer. 2002. Scientific Writing-Easy When You Know How. BMJ Books.
  2. Cargill, Margaret & OConnor, Patrick. 2005. Writing Scientific Research Articles. Wiley Blackwell.
  3. Tim Unesa. 2010. Buku Pedoman Skripsi Teknik Informatika Unesa. Unipress

© 2025. Develop BY PPTIx UNESA TEAM