Mata Kuliah Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) dan Lingkungan (2 SKS)
Deskripsi Mata Kuliah :
Pengertian dan klasifikasi kecelakaan, faktor penyebab kecelakaan, pengumpulan data dan metode analisa data kecelakaan, statistik kecelakaan, tindakan perbaikan, aspek keselamatan pengguna jalan/pelaku lalu lintas, penerangan jalan, karakteristik pemakai jalan, penyuluhan dan kampanye keselamatan jalan
Capaian Mata Kuliah :
- Merencanakan, mengawasi secara JUJUR dan mengelola sarana dan prasarana transportasi dengan mengedepankan dan PEDULI teknologi yang ramah lingkungan
- Memiliki pemahaman yang baik tentang permasalahan transportasi/perhubungan beserta solusi/penanganannya secara
- Mampu berinteraksi dan bekerja sama dalam tim, serta mengembangkan diri dan berfikir secara logis dalam menyelesaikan permasalahan yang dihadapi secara TANGGUH dan professional.
- Mampu merancang sarana dan prasarana transportasi dibidang logistik berdasarkan standar dan pedoman yang telah ditentukan secara CERDAS dan MANDIRI
Sumber Rujukan :
- --------------. 1999. Prosiding Simposium I, Forum Studi Transportasi antar Perguruan Tinggi . Bandung: ITB.
- F.H.A. 1978. Railroad Highway Grade Crossing Handbook . Washington DC: Federal Highway Administration..
- Gunawan, JKR. et al. Analisis Kecelakaan Lalu Lintas dengan Menggunakan Program MAAP . Prosiding FSTPT II. Surabaya: ITS.
- Pignataro, Louis J. 1983. Traffic Engineering – Theory and Practice . New Jersey: Prentice Hall Inc.
- Azwar, A. 1993. Pengantar Ilmu Kesehatan Lingkungan . Mutiara, Jakarta.
- Sulistio, H. (2012). Kajian Program Aksi Keselamatan Transportasi Jalan di Kota Malang. Malang : Universitas Brawijaya.
© 2025. Develop BY PPTIx UNESA TEAM